Hasil NBA: Portland Trail Blazers Gulung Brooklyn Nets 121-102
1 week ago
4
ARTICLE AD BOX
Shaedon Sharpe mencetak 25 poin untuk memimpin Portland Trail Blazers meraih kemenangan keempat secara beruntun setelah mengalahkan Brooklyn Nets 121-102 pada hari Jumat (28/2) malam di New York.