Kejar Scudetto, Scott McTominay Siap Berdarah-darah untuk Napoli
2 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Italia: Scott McTominay menyulut semangat Napoli dan para fansnya jelang dua laga penentu gelar Scudetto, dengan mengatakan bahwa dirinya siap "berkeringat dan berdarah hingga akhir".