Newcastle United Kehilangan Lewis Hall Hingga Akhir Musim Akibat Cedera

4 days ago 4
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Bek Newcastle United, Lewis Hall, harus mengakhiri musim lebih cepat setelah mengalami cedera kaki yang mengharuskannya menjalani operasi. Pemain berusia 20 tahun itu mengalami cedera saat timnya kalah 2-0 dari Liverpool di Premier League pada bulan Februari.
Read Entire Article